book detail
Book detail


Dongeng Kerajaan: Sekolah Putri dan Pangeran
by Ruri Irawati
about the book
Putri Davina kedatangan sepupu barunya Pangeran Andrew. Dia akan tinggal di samping istananya dan bersekolah bersama di Sekolah Pertama Kerajaan. Bermacam-macam kejadian seru dialami oleh Putri Davina dan Pangeran Andrew di Sekolah Pertama Kerajaan. Mulai dari pengalaman tersesat di kota raja, acara kemping pertama, lomba ketangkasan berkuda sampai kegiatan ujian Sekolah Pertama Kerajaan. Dapatkah Putri Davina dan Pangeran Andrew bermain dan bekerja sama di Sekolah Pertama Kerajaan? Yuk ikuti petualangan seru mereka!